Lensa Minus Anti Air dengan Lapisan Hydrophobic


Ketika air mengenai lensa kacamata Minus yang memiliki lapisan Hydrophobic maka dapat dipastikan air akan luruh dengan sendirinya dan hanya sedikit menimbulkan bekas pada lensa ( lensa dalam kondisi bersih ).
Keuntungan lain dengan adanya lapisan ini lensa mudah dibersihkan . Ini sangat bermanfaat ketika kita berada di luar ruangan / melakukan kegiatan out door dan tiba – tiba turun hujan, kita tidak begitu repot karena harus membersihkan lensa yang terkena air hujan.
Llensa standar saat ini kebanyakan sudah dilengkapi dengan lapisan ini. bagi anda yang baru akan mengenakan kacamata atau pun yang ingin sungglass pastikan untuk menanyakan tentang lapisan ini ketika memesan lensa.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Lensa Minus Anti Air dengan Lapisan Hydrophobic"

Posting Komentar